Selasa, 26 Januari 2016

Sabun Wangi

Meski sekarang telah menjadi kontraktor (maksudnya orang yang ngontrak rumah), jiwa anak kos masih melekat erat dalam lubuk hati terdalam dan lubang-lubang logika yang aku miliki. Untuk kalian yang pernah merasakan menjadi anak kos yang ditakdirkan memiliki kondisi ekonomi yang pas-pasan, pasti...

Minggu, 03 Januari 2016

Penggrebekan 2016

Rencana ini harus berhasil, Jarno!!, bisik Cuplis. Lilin penerang strategi Jarno dan Cuplis semakin memendek sebagai pertanda tiada lagi daya yang besar untuk menerangi rancangan strategi mereka di malam tahun baru 2016. Kesepakatan, langkah-langkah, sarana dan prasarana, dan mental telah semakin...